Menjelang Perayaan Natal dan tahun Baru 2019, Pengamanan Rutan Batang semakin diperkuat. Senin (24/12) Kepala Rutan Batang, Yusup Gunawan didampingi Kasubsie Pengelolaan, Musthofa Menemui Kapolsek Batang dan Komandan Koramil Batang. Dalam pertemuan tersebut dibahas langkah-langkah pengamanan Menjelang Perayaan Natal dan tahun Baru 2019 di Rutan Batang.

You must be logged in to post a comment.