Lulus Pelatihan Otomotif, WBP Rutan Batang Dapat Sertifikat

Kepala Rumah Tahnan Negara (Karutan) Batang, Yusup Gunawan, menutup pelatihan otomotif yang diikuti 20 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rutan Batang, Jumat (21/12). Sebelumnya, pelatihan ini telah dimulai sejak akhir November lalu.

Dalam penutupan tersebut, turut hadir pejabat struktural Rutan Batang, serta perwakilan Balai Latihan Kerja (BLK) Kabupaten Batang, termasuk instruktur pelatihan. Semua WBP pun dinyatakan lulus ujian dan mendapatkan sertifikat dari BLK Kabupaten Batang.

Continue reading “Lulus Pelatihan Otomotif, WBP Rutan Batang Dapat Sertifikat”

WBP Rutan Batang Belajar Keterampilan Tambal Ban

Sebanyak 20 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rumah Tahanan Negara (Rutan) Batang mengikuti pelatihan otomotif sebagai dari kegiatan pembinaan kemandirian. Di hari terakhir pelatihan otomotif, Senin (17/12) mereka diajari keterampilan tambal ban sebagai materi tambahan.

Pelatih dari Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Batang, Mutaali, sengaja memberikan tambahan materi ini kepada WBP. “Kami sengaja memberikan materi tambahan tambal ban ini karena sangat aplikatif dan bisa langsung dipraktikkan dengan biaya murah,” jelasnya. Continue reading “WBP Rutan Batang Belajar Keterampilan Tambal Ban”

Hari ke-11 Pelatihan Otomotif, WBP Rutan Batang Belajar Kelistrikan Motor

Sebanyak 20 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rumah Tahanan Negara (Rutan) Batang mengikuti pelatihan otomotif sebagai dari kegiatan pembinaan kemandirian. Memasuki hari ke-11, mereka mulai berlatih kelistrikan kendaraan bermotor roda dua.

Sebelumnya pada 10 hari pertama, mereka telah diajarkan bongkar pasang mesin dan servis karbulator. Continue reading “Hari ke-11 Pelatihan Otomotif, WBP Rutan Batang Belajar Kelistrikan Motor”

Lagi, Rutan Batang Gelar Pelatihan Bengkel Sepeda Motor

WhatsApp Image 2018-11-21 at 11.09.15

Sebanyak 20 WBP Rutan Batang akan mendapatkan pelatihan Bengkel Sepeda Motor di Rutan Batang selama 26 hari kerja. Kegiatan ini terselenggara berkat kerja sama Rutan Batang dengan Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja (DPMPTSP dan Naker) Kabupaten Batang.  Pelatihan di buka Rabu (21/11) oleh Kepala Rutan Batang, Yusup Gunawan di aula atas Rutan Batang. Continue reading “Lagi, Rutan Batang Gelar Pelatihan Bengkel Sepeda Motor”